Tag: Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP)
SINGARAJA, NusaBali - Badan Urusan Logistik (Bulog) Provinsi Bali memberikan jatah beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) kepada Kabupaten Buleleng sebanyak 5 ton per minggu. Beras murah ini akan disebarkan melalui Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Pasar Argha Nayottama Buleleng ke pedagang-pedagang pasar.
DENPASAR, NusaBali - Bulog Bali mengalokasikan sekitar 15 ribu ton beras hingga Juni 2024 untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, di antaranya program bantuan pangan pemerintah dan Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) untuk menekan inflasi bahan pokok ini.
MEDAN, NusaBali - Ekonom dari Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) Gunawan Benjamin menyarankan Perum Bulog yang berada di bawah kepemimpinan Direktur Utama baru Bayu Krisnamurthi untuk mengembangkan sistem peringatan dini (early warning) soal stok beras nasional.
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
-
-
-
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.